Wednesday, February 1, 2012

Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan


Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan - Pada kesempatan kali ini saya akan berikan Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan.Setelah beberapa saat lalu saya memberikan Contoh Judul Skripsi Pendidikan Ekonomi kali ini saya mencoba memberikan untuk jurusan keperawatan dan kebidanan yaitu Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan.

Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan ini sebenarnya mudah - mudah saja,namun apa salahnya saya mencoba memberikan beberapa Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan yang saya ketahui.Berikut ini adalah Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan :
  1. HUBUNGAN PERSEPSI DAN SIKAP REMAJA TENTANG MEROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK REMAJA DI SMU KOTA MASOHI MALUKU TENGAH
  2. HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG KLIMAKTERIUM DENGAN SIKAP WANITA MENJE LANG MENOPAUSE DI KELURAHAN CONDONG CATUR KECAMATAN DEPOK KABUPATEN SLEMAN
  3. MEROKOK SEBAGAI FAKTOR RESIKO PADA PENDERITA STROKE INFARK DI RSUP DR.SARDJITO YOGYAKARTA
  4. HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU POST PARTUM DENGAN RENCANA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI PUSKESMAS MERGANGSAN YOGYAKARTA
  5. ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETIDAK PUASAN IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET BESI DI PUSKESMAS GEDONG TENGEN YOGYAKARTA
  6. MATRIX METALLOPROTEINASE DAN PERANANAN- NYA SEBAGAI TARGET TERAPI PADA GLIOMA MALIGMA (TINJAUAN PUSTAKA)
  7. EVALUASI KINERJA BIDAN PUSKESMAS DALAM PELA YANAN ANTENATAL DI KABUPATEN PUNCAK JAYA
  8. HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG PENYAKIT MENULAR SEKSUAL TERHADAP PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA MAHASISWA PSIKOLOGI PROGRAM UGM
  9. PELAKSANAAN UNIVERSAL PRECAUTION PADA PERAWATAN DI RUANG RAWAT INAP RSUD KOTA YOGYAKARTA TAHUN 2006
  10. PERBEDAAN POLA ASUH IBU YANG BEKERJA & IBU YANG TIDAK BEKERJA DENGAN PEMBENTUKAN KE PERCAYAAN DIRI ANAK TK PURBONEGARAN SAGAN
  11. TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PRAKTEK TENTANG DIIT PADA PASIEN PENDERITA STROKE DI RUANG RAWAT INAP VINCENTIUS, THERESIA, DA CAROLUS RS PANTI RAPIH YOGYAKARTA
  12. PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU TENTANG MENSTRUASI DAN GANGUAN MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI KABUPATEN PURWOREJO
  13. UJI LABORATORIUM AUTOCIDAL DUITRAP UNTUK PENGENDALIAN VEKTOR (AEDES ALBOPICTIS) DEMAM BERDARAH DENGUE
  14. ASUHAN KEPERAWATAN PADA LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDA ABIYOSO PAKEM YOGYAKARTA TAHUN 2005
  15. TINGKAT KEPUASAN IBU HAMIL DAN KAPABILITAS BIDAN DALAM PELAYANAN ANTENATAL CARE DI PUSKESMAS NGEMPLAK II KABUPATEN SLEMAN
  16. PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN IBU PRIMIGAVI- DA DAN MULTIGRAVIDA MENJELANG PERSALINAN DI PILOKLINIK KEBIDANAN RS PANTI RAPIH YOGYA
  17. PELAKSANAAN PENDIDIKAN KESEHATAN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS OLEH PERAWAT DI RUANG PERAWATAN THERESIA RS PANTI RAPIH YOGYAKARTA 2003
  18. PENGARUH KOMUNIKASI, INFORMASI, EDUKASI (KIE) TUBERKULOSIS PADA MASYARAKAT TERHADAP KESADARAN DETEKSI DINI PENYAKIT TUBERKULOSIS DI DUSUN MRISI BULAN JULI 2002
  19. ASUHAN KEPERAWATAN PADA KELUARGA BAPAK “S” DENGAN SALAH SATU ANGGOTA KELUARGA MENDERITA ASMA BRONKIAL DI DUSUN I KALIBENGEN KECAMATAN TEMON KABUPATEN KULON PROGO YOGYAKARTA
  20. PERSEPSI IBU AKSEPTOR KB PESERTA PROGRAM KB TERHADAP KELUARGA BERENCANA DI DUSUN MLATI GLONDONG SENDANGADI MLATI SLEMAN
Sekian informasi sederhana saya mengenai Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan ini,semoga dengan adanya artikel sederhana ini teman - teman dapat memilih salah satu dari sekian Contoh Judul Skripsi Keperawatan Dan Kebidanan.

No comments:

Post a Comment